Theofani Lidya

Contoh Sertifikasi HRD BNSP 2021

Sumber daya manusia merupakan salah satu komponen penting bagi suatu organisasi untuk bisa terus berkembang dan mencapai kemajuan. Sumber daya manusia yang berkualitas dapat meningkatkan produktivitas organisasi atau perusahaan dan memperbesar peluang keuntungan yang dapat tercapai. Sebaliknya, apabila sumber daya manusia kurang memiliki kualitas yang bagus, organisasi akan sulit berkembang dan bersaing dengan perusahaan lain. …

Contoh Sertifikasi HRD BNSP 2021 Selengkapnya »

Sertifikasi Uji Kompetensi Keperawatan

Perawat merupakan salah satu profesi yang masih banyak dibutuhkan sampai saat ini. Selain bertugas mendampingi dokter saat bekerja menangani pasien, perawat merupakan pihak yang paling banyak berinteraksi dan memenuhi kebutuhan pasien selama berada di rumah sakit. Untuk menjadi perawat, seseorang dapat mengikuti pendidikan formal S-1 ataupun D-4. Mengingat betapa vitalnya peran perawat dan banyaknya tugas …

Sertifikasi Uji Kompetensi Keperawatan Selengkapnya »

Sertifikasi Ujian Kompetensi Bidan

  Bidan merupakan salah satu tenaga kesehatan yang berperan penting dalam pelayanan kesehatan bagi masyarakat Indonesia, terutama ibu dan anak. Di Indonesia, terdapat asosiasi profesi bagi para bidan, yaitu Ikatan Bidan Indonesia (IBI). IBI memiliki beberapa tujuan, seperti membantu pemerintah dalam bidang kesehatan, meningkatkan martabat dan kedudukan bidan, serta membina pengetahuan dan keterampilan bidan. Dalam …

Sertifikasi Ujian Kompetensi Bidan Selengkapnya »

Layanan Psikologi Terdekat Bantu Penderita Agorafobia

Semua orang pasti pernah mengalami rasa takut terhadap sesuatu. Rasa takut sendiri merupakan emosi normal yang terdapat dalam diri manusia. Bahkan, dalam beberapa kasus, rasa takut dapat melindungi seseorang dari melakukan tindakan yang merugikan. Namun, hal tersebut akan menjadi masalah apabila seseorang mengalami rasa takut yang berlebihan terhadap sesuatu. Di dalam ilmu psikologi, fobia merupakan …

Layanan Psikologi Terdekat Bantu Penderita Agorafobia Selengkapnya »

Kelebihan dan Kekurangan Sertifikasi Kompetensi Kerja

Fenomena globalisasi yang melanda seluruh dunia menyebabkan kemajuan di berbagai lini kehidupan, termasuk pekerjaan. Selain itu, globalisasi juga mengakibatkan tingkat kompetisi masyarakat semakin meningkat karena kini setiap orang dapat bekerja di mana saja. Sebagai contoh, masyarakat Uni Eropa dapat dengan mudah bekerja di negara lain tanpa kesulitan yang berarti. Hal tersebut juga terjadi di Asia …

Kelebihan dan Kekurangan Sertifikasi Kompetensi Kerja Selengkapnya »

Dokter Psikolog Terdekat Bantu Penderita Parafilia

Gangguan kejiwaan merupakan sesuatu yang dapat terjadi pada siapa pun. Berbagai jenis gangguan tersebut seringkali dapat menimbulkan masalah dalam hidup penderita. Salah satu gangguan kejiwaan yang kerapkali ditemukan pada masyarakat yaitu parafilia. Berdasarkan definisi dari Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorder Fifth Edition (DSM-5), parafilia adalah gangguan di mana penderita memiliki fantasi, keinginan, dan …

Dokter Psikolog Terdekat Bantu Penderita Parafilia Selengkapnya »

Psikolog Terdekat Bantu Penderita Insomnia Kronis

Tidur merupakan salah satu hal yang menjadi kebutuhan setiap manusia. Dengan tidur, tubuh mampu beristirahat dan mengganti sel-sel lama dengan yang baru. Namun, terlalu banyak atau kekurangan tidur tidak baik untuk tubuh. Dalam kasus kekurangan tidur, tubuh akan mengalami kelelahan dan organ-organ tubuh tidak dapat berfungsi secara optimal. Di dalam dunia kesehatan dan psikologi, fenomena …

Psikolog Terdekat Bantu Penderita Insomnia Kronis Selengkapnya »

Sertifikasi HRD Gratis? Cek Rekomendasi Berikut, Yuk!

Perkembangan zaman yang semakin modern menuntut ketersediaan sumber daya manusia yang berkualitas tinggi, termasuk di suatu perusahaan. Sumber daya manusia yang berkualitas dapat meningkatkan produktivitas perusahaan dan meningkatkan daya saing, baik dalam lingkup nasional maupun internasional. Untuk memastikan suatu perusahaan memiliki pekerja yang berkualitas, perusahaan membutuhkan divisi manajemen sumber daya manusia yang mumpuni. Salah satu …

Sertifikasi HRD Gratis? Cek Rekomendasi Berikut, Yuk! Selengkapnya »

Sertifikasi SDM Online? Cek 3 Situs Ini, Yuk!

Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin luas menjadikan kualitas sumber daya manusia menjadi sesuatu yang semakin dibutuhkan. Sumber daya manusia yang berkualitas dapat meningkatkan produktivitas dan keuntungan suatu perusahaan, serta berguna bagi kemajuan bangsa. Untuk memastikan terjaganya kualitas sumber daya manusia di suatu perusahaan atau organisasi, dibutuhkan manajemen sumber daya manusia yang efektif dan …

Sertifikasi SDM Online? Cek 3 Situs Ini, Yuk! Selengkapnya »

Ujian Sertifikasi Profesi Manajemen SDM

Sumber daya manusia merupakan komponen penting dalam suatu organisasi atau perusahaan. Kualitas sumber daya manusia yang tinggi berkorelasi positif dengan tingkat produktivitas dan kemajuan organisasi terkait. Untuk memastikan suatu perusahaan memiliki sumber daya berkualitas, diperlukan manajemen sumber daya manusia yang efektif dan efisien. Di sini, bidang Human Resource Department atau manajemen sumber daya manusia memegang …

Ujian Sertifikasi Profesi Manajemen SDM Selengkapnya »