Pemanfaatan LMS di Masa Pandemi
Pemanfaatan LMS di Masa Pandemi– Perkembangan Learning Managemnet System (LMS) berbasis open source pertama kali pada tahun 2002 bernama Moodle. Hal inilah yang menjadi cikal bakal berkembangnya LMS. Kemudian pada tahun 2008 merilis LMS berbasis cloud. Dan pada 2020 lalu trend penggunaan LMS semakin meningkat pasca terjadinya pandemi Covid-19. Para pekerja ataupun pelajar melakukan seluruh …