Arti dan Fakta Unik Twitter, Wajib tau!!

Kalian semua tentunya sudah tidak asing lagi dengan media sosial twitter kan?  perlu kita ketahui Twitter sebagai salah satu media sosial yang paling cepat menyebar di dunia. bahkan Twitter  masuk pada kategori internet and telecom atau social Network yang menempati urutan ke-3 di dunia dan urutan ke-6 dalam Global Rank. Tentunya hal tersebut sangat menakjubkan bukan? maka dari itu simak selengkapnya fakta unik tentang twitter!

Twitter sebagai salah satu media sosial terpopuler didunia
Twitter sebagai salah satu media sosial yang cukup populer di semua kalangan

Twitter  sebagai salah satu media sosial yang cukup  populer dan simple,  sehingga pengguna dapat mengetahui berbagai informasi yang sedang trending di dunia, tentunya apabila kita menggunakan twitter kita tidak akan kudet alias kurang update. keberhasilan berbisnis online menggunakan media sosial twitter sangat menjanjikan, karena siapapun dapat melihat berbagai penawaran dan promosi yang di upload di twitter,

Baca juga, Trend Pemasaran Tiktok, Patut dicoba

Dari beberapa penjelasan tersebut, maka simak baik-baik arti twitter secara singkat!

Media sosial Twitter adalah sebuah jejaring sosial yang memungkinkan penggunanya untuk mengirim pesan, membaca pesan dan membalas pesan, dengan mudah dan cepat. tetapi setiap teks pada setiap tweet yang dituliskan ada batasannya, yaitu sekitar  280 karakter saja.

Fakta Unik Twitter

  1. Fitur Tagar di Twitter

Kita dapat mudah menemukan berbagai informasi yang berkaitan menekan kata kunci tersebut, topik yang sedang trend pastinya memiliki tagar.

2. Dapat Mengunggah Beberapa Foto Dalam Sekali Upload

Pada menu ini  sangat memudahkan kita terutama dalam suatu konten atau peluncuran produk, promo dan penawaran spesial, serta infografis.

3. Twitter Sebagai Media Yang Cepat Untuk Menyampaikan Keluhan

Kita dapat menggunkan fitur tweet untuk menuliskan berbagai keluhan dan pendapat kita. bahkan kita dapat meminta bantuan atau dukungan  orang lain dengan tagar serupa supaya keluhan kita di dengar.

4. Update Hal Yang Sedang Trending di Dunia

Untuk mengetahui apa yang sedang trend dan sedang bicarakan masyarakat, user dapat mengklik menu pencarian saja.

Berikut adalah pengertian dan beberapa fakta unik mengenai Twitter, semoga dapat bermanfaat bagi pembaca, untuk mengetahui informasi menarik dapat diakses pada halaman Campus Digital

Kuy Gabung!! Bila kamu berminat untuk kursus tentang digital marketing dan ingin memperdalam tentang strategi pemasaran dengan media sosial Campus Digital

95%

Login Twitter di facebook

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *