Yunita Riski

TikTok Marketing Strategy yang Perlu Anda Coba

Campus Digital – Sudah membuat konten video TikTok yang menarik, namun belum juga viral? Sudah membuat video dengan tagar terkini untuk memancing jumlah viewers, namun belum juga viral? Apabila konten video pemasaran produk Anda di TikTok belum juga terkenal, Anda wajib melakukan beberapa strategi TikTok marketing sebagai berikut. Pastikan Anda Benar-benar Mengenal TikTok Setiap sosial …

TikTok Marketing Strategy yang Perlu Anda Coba Selengkapnya »

Rekomendasi Akun TikTok tentang Bisnis

Saat ini TikTok tidak hanya menampilkan konten video yang bersifat hiburan. Lebih dari itu, kini TikTok sudah bertransformasi menjadi sosial media yang menampilkan konten-konten inspiratif dan mendidik. Salah satu konten yang banyak beredar adalah konten mengenai bisnis. Banyak akun bisnis TikTok yang dibuat para creator untuk mengedukasi para pemula bisnis. Para content creator dengan sangat …

Rekomendasi Akun TikTok tentang Bisnis Selengkapnya »

TikTok Shop: Semua Bisa Jualan!

Tak hanya sebatas sosial media yang menampilkan video menarik, TikTok kini mulai bertransformasi untuk terus berkembang. Salah satu gebrakan yang sangat baru dari aplikasi ini adalah TikTok Shop. Ini adalah bentuk fitur terbaru dari TikTok. Fitur ini memungkinkan pengguna TikTok di Indonesia untuk membeli dan menjual produk langsung dari aplikasi tersebut. TikTok Shop nantinya akan …

TikTok Shop: Semua Bisa Jualan! Selengkapnya »

TikTok untuk Bisnis, Bagaimana Tipsnya?

Para pemula usaha dan UMKM mulai merambah ke TikTok untuk melakukan komunikasi pemasaran produknya. Sosial media ini kemudian menjadi fenomena baru karena banyaknya manfaatnya yang berdampak pada sebuah bisnis. Hal ini membuat TikTok menjadi sosial media yang bermanfaat untuk bisnis. Lalu bagaimana cara pebisnis memanfaatkan TikTok untuk bisnis? Simak caranya berikut ini. Cara Memanfaatkan TikTok …

TikTok untuk Bisnis, Bagaimana Tipsnya? Selengkapnya »

Promosi di TikTok yang Mengesankan

TikTok saat ini menjadi media sosial yang memiliki pengaruh besar dalam peningkatan brand awareness sebuah produk. Salah satu cara untuk meningkatkan brand awareness di TikTok adalah dengan membuat konten yang menarik. Sebuah bisnis yang baru berdiri harus menggencarkan usahanya untuk mengenalkan produk ke konsumennya. Promosi kemudian menjadi ajang untuk memikat konsumen dengan pembelian pertama mereka …

Promosi di TikTok yang Mengesankan Selengkapnya »

Cara Belanja di TikTok dengan Mudah

Kehadarian TikTok Shop membuat banyak kemudahan bagi para pengguna TikTok. Kini para pengguna bisa berselancar menikmati konten sekaligus bisa berbelanja sebuah produk langsung melalui TikTok. Fitur TikTok Shop ini memudahkan para penjual untuk pembeli dengan cara yang menyenangkan. Namun nyatanya, masih banyak orang yang bingung bagaimana cara belanja di TikTok? Apakah sama dengan di marketplace? …

Cara Belanja di TikTok dengan Mudah Selengkapnya »

TikTok Shop: Fitur Jualan di TikTok

Di tahun 2021, TikTok meluncurkan fitur baru yang bernama TikTok Shop. Ini merupakan fitur jualan dengan bentuk social commerce TikTok. Tujuan dari social commerce adalah sebuah sistem yang memungkinkan kita sebagai pengguna untuk melakukan aktivitas jual beli melalui jejaring sosial. Belanja online nantinya tidak hanya datang dari platform yang biasa digunakan, tetapi bisa dari aplikasi …

TikTok Shop: Fitur Jualan di TikTok Selengkapnya »

Fitur Belanja di TikTok: Mudah dan Menarik

Semakin banyak pengguna TikTok dan permintaan terhadap kemudahan berbelanja langsung di TikTok, akhirnya aplikasi ini semakin serius untuk menjadi social commerce dengan meluncurkan fitur belanja. Tak hanya sebatas sosial media yang menampilkan video menarik, TikTok kini mulai bertransformasi untuk terus berkembang. Salah satu gebrakan yang sangat baru dari aplikasi ini adalah TikTok Shop yang merupakan …

Fitur Belanja di TikTok: Mudah dan Menarik Selengkapnya »

Cara Jualan di TikTok Shop

Ketika TikTok Shop meluncur di Indonesia yang kemudian menampilkan program Live Shopping Artist Nagita Slavina di store Mama Gigi. Istri Raffi Ahmad itu memamerkan berbagai produk beserta pernyataan lisan darinya. Produk-produk tersebut, meliputi masker, alat kecantikan, dan elektronik, juga ditampilkan dalam promosi pertama TikTok Shop saat itu. Hal ini merupakan salah satu bentuk cara jualan …

Cara Jualan di TikTok Shop Selengkapnya »

Strategi Jualan di TikTok yang Efektif

Kehadiran TikTok Shop saat ini memang mempermudah para pebisnis untuk mengenalkan sekaligus menjual produknya di TikTok. Namun, para pengusaha juga perlu memanfaatkan cara-cara lain yang organik untuk memaksimalkan penjualan melalui fitur tersebut. Berikut adalah beberapa langkah yang dapat para usahawan TikTok gunakan sebagai strategi jualan di TikTok  yang efektif untuk mendatangkan konsumen ke TikTok Shop. …

Strategi Jualan di TikTok yang Efektif Selengkapnya »