Darimana Sumber Pendapatan menjadi Blogger ?

Jika Anda tertarik menjadi Blogger, maka Anda dapat membuatnya sebagai kerja sampingan Anda karena Anda dapat menghasilkan uang. Setelah selesai membuat dan membangun blog dengan memberikan konten-konten blog yang menarik pembaca. Selanjutnya Anda bisa mendapatkan uang dari mengelola blog. Lalu, dari mana sumber pendapatan blogger ? Cara Menghasilkan Uang dari Blogging Tidak ada yang salah … Baca Selengkapnya

Sertifikasi Digital Marketing Gratis

Saat ini, pengguna media sosial dan internet semakin meningkat dan menjadi pusat pemasaran yang signifikan. Perkembangan teknologi digital berhasil memengaruhi faktor peningkatan strategi marketing dalam memasarkan produk yang di sebarkan. Berdasarkan kondisi seperti ini, digital marketing menjadi sangat di minati dan populer di berbagai kalangan, baik mahasiswa maupun pelaku usaha. Oleh karena itu, sertifikasi dapat … Baca Selengkapnya

Sertifikasi Digital Marketing di Indonesia

Posisi pekerjaan sebagai digital marketing di Indonesia menjadi sangat populer terutama di kalangan millenial, karena mereka cenderung dekat dengan digital. Namun, posisi ini bukan berarti posisi yang mudah untuk di dapatkan sebab terdapat beberapa kemampuan yang harus di pelajari. Walaupun demikian, kalian tidak perlu khawatir karena dengan begitu akan menjadi seorang digital marketer yang handal. … Baca Selengkapnya