Berikut Adalah Manfaat Twitter Sebagai Akun bisnis
Twitter marketing bisa diartikan sebagai strategi mempromosikan bisnis/kegiatan lain melalui Twitter dengan menggunakan tools atau media pendukung yang dibutuhkan, seperti teks, gambar, atau video. Tidak semata promosi, di media sosial ini kamu juga bisa ngobrol dengan followers, mendengar kritik/saran langsung dari customers, sampai mengikuti berita terbaru yang mungkin akan diperlukan untuk kebutuhan bisnismu. Kelihatannya remeh … Baca Selengkapnya