Cara Jualan di TikTok Dengan TikTok Affiliate
Mengenal TikTok Affiliate Bagi yang ingin menghasilkan uang lewat aplikasi media sosial TikTok, maka wajib tahu cara daftar TikTok Affiliate. TikTok Affiliate memungkinkan seseorang yang melakukan bisnis mendapatkan uang hasil komisi penjualan produk yang di promosikan. Bila produk yang di promosikan terjual, ia mendapatkan promosi dengan sejumlah uang tertentu. Sebelumnya, harus terdaftar di TikTok Shop. … Baca Selengkapnya